Soal TIK SMK Kelas XII SMK TA 2014/2015 - foldersoal.com Written By Albert Tuesday, March 10, 2015 Edit I. Soal Pilihan Ganda (pilih Pada Jawaban Yang dianggap benar)!1. Selain melalui Start menu, untuk membuka program autocad 2010 juga dapat dilakukan melalui icon pada ... a. Deskbook b. Control Panel c. Startup d. Menubar e. Desktop2. Command dalam autocad, yang berfungsi untuk memutar objek gambar/garis adalah ... a. Revolve b. Rolling c. Move d. Copy e. Rotate.3. Fungsi Command ARRAY, yang digunakan untuk membuat gambar berderet secara melingkar disebut dengan ... a. Rectanguler Array b. Polar Array. c. Rotating Array d. Circle Array e. Anguler Array 4. Perintah untuk memberikan ukuran pada garis yang miring digunakan perintah ... a. Dimension Anguler b. Dimension Radius c. Dimension Linear. d. Dimension Continue e. Dimension Aligned.5. Perintah Dimension - Radius, digunakan untuk ... a. Untuk Memberikan Ukuran Panjang Lingkaran b. Untuk Memberikan Ukuran keliling Lingkaran c. Untuk Memberikan Ukuran Diameter Lingkaran d. Untuk Memberikan Ukuran Jari-jari Lingkaran e. Untuk Memberikan Ukuran Luas Lingkaran RelatedBantuan Pemerintah Peralatan TIK Pembelajaran SMA Tahun 2018Buku SMK MAK Simulasi Digital Kelas X Semester 1 dan 2Materi atau Program Pembelajaran TIK Terbaru Tahun Ajaran 2017-2018 untuk SMP Lengkap II. Soal Essay, Jawablah pertanyaan dengan menuliskan jawabannya di form bawah ini!1. Pengertian dari software Autocad adalah ...2. Langkah membuka Autocad 2010 melalui start menu di windows XP adalah ...3. Perintah untuk memberikan ukuran sudut dua buah garis yang membentuk sudut digunakan perintah...4. Apakah Fungsi dari Command Lineweight.5. Command LTS digunakan merupakan perintah untuk ...6. Perintah untuk memberikan ukuran pada garis Vertikal dan Horisontal digunakan perintah ...7. Ada 2 type text dalam autocad yaitu ...8. Tuliskan Langkah-langkah untuk menggambar Persegi dengan ukuran 5 x 5 cm pada program autocad!!9. Tuliksan langkah-langkah untuk menggambar dengan autocad, lingkaran dengan jari-jari 10 cm !10. jelaskan langkah-langkah untuk menggunakan command TRIM !! Berbagai Sumber Share this post Related PostsSoal Praktik Ujian UKK Kelas 3 SMK/MAK Terbaru 2013/2014 - foldersoal.comSoal Latihan US IPA Kelas 3 SMK/IPA Prodi Pertanian TA 2013/2014 - foldersoal.comSoal UKK PKn Kelas 3 SMK Semester 2 TA 2013/2014 - foldersoal.comSoal dan Kunci Jawaban UN US Bahasa Inggris Kelas 3 SMK TA 2013/2014 - foldersoal.comDownload Soal Listening Section UN SMK dari 2006 - 2012 - foldersoal.comKumpulan Soal Kewirausahaan Kelas 3 SMK dan Kunci Jawaban TA 2013/2014 - foldersoal.comSoal Try Out UN Bahasa Inggris Kelas 3 SMK TA 2013/2014 - foldersoal.comPrediksi Soal UN+US+Try Out IPA Kelas 3 SMK Semester 2 TA 2013/2014 - foldersoal.com